Kepala Desa Cingcin Terus Berupaya Menciptakan Kondisifitas Wilayah Bagi Masyarakatnya menuju Desa Mandiri

by -352 views

Bandung– Pemerintahan Desa Cincin yang terus melaksanakan agenda kerjanya selama satu tahun ini dalam membangun wilayah yang kondusif, Sejahtera menuju warganya yang sehat baik lahir maupun Bathin. Maka berbagai program saat ini gencar dilaksanakan, Mulai dari razia miras guna mewujudkan wialyah yang bersih Narkoba hingga penyuntikan bagi hewan jenis anjing jangan sampai terkena penyakit Rabies.

Bahkan saat pihak Pemdes Cingcin bersama sama sedang mempersiapkan program jalan santai untuk melaksanakan Jalan santai pada 30 Okrober 2022 dengan melibatkan warga masyarakat sekitar Desa Cingcin guna ikut serta dalam kegiatan Jalan santai dengan hadiah doorprice satu unit mobil dan hadiah lainnya untuk direbutkan para peserta jalan santai.

“Ini adalah wujud tanggung jawab pemdes untuk membiasakan masyarakatnya dengan mwmbiasakan berolah raga jalan santai yang membuat jiwa dan raga jadi sehat.”

Lanjut H. Aceng Syuhud A. MD, semoga masyarakat Desa Cingcin yang mayoritasnya warga asli dan pendatang dapat mentaati serta melaksanakan apa yang jadi visinya guna memajukan dan mensejahterakan juga peningkatan baik pelayanan dan peningkatan perekonomian masyarakat melalui program desa cingcin sebagai desa mandiri.”ungkapnya (30/9)

Memang selama dirinya menjabat sebagai Kepala Desa cingcin banyak yang harus di benahi dan ditata dengan baik, Karena pihaknya selalu mengacu pada peraturan dan melaksanakan program pemerintah Daerah Kabupaten Bandung yang Bangkit,Edukatif, Dinamis, Agamis Dan sejahtera (Bedas).sesuai dengan visi Bupati Bandung HM Dadang Supriatna.”jelas H. Aceng Syuhud A.MD. (R/Y)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *